- oleh Temon2_KP2024
- 23 Agustus 2025 11:25:54
- 85 views
Melalui Dana Keistimewaan Yogyakarta, pada tanggal 6 Agustus 2025, Kalurahan Jangkaran menyelenggarakan musyawarah kalurahan untuk membahas penanggulangan stunting. Dalam kegiatan ini turut hadir petugas gizi Puskesmas Temon II untuk melakukan pendampingan dalam musyawarah kalurahan. kegiatan juga dihadiri kader, pimpinan kalurahan, lintas sektor
Beberapa poin yang diambil diantaranya dengan memberikan PMT pemulihan bagi ibu hamil, ibu menyusui dan balita (dalam bentuk telut tiap hari), Edukasi serta suplementasi gizi


