- oleh Temon2_KP2024
- 21 Mei 2024 09:22:27
- 237 views
A. Batas wilayah kerja Puskesmas Temon II
- Utara berbatasan dengan Kapanewon Kokap
- Timur berbatasan dengan Pedukuhan Temon Kulon (wilayah kerja Puskesmas Temon I)
- Selatan berbatasan dengan Samudera Hindia
- Barat berbatasan dengan Kabupaten Purworejo
B. Wilayah Kerja Puskesmas Temon II meliputi 7 kalurahan dan 46 pedukuhan diantaranya :
- Kalurahan Kebonrejo memiliki 4 pedukuhan
- Kalurahan Janten memiliki 5 pedukuhan
- Kalurahan Karang Wuluh memiliki 4 pedukuhan
- Kalurahan Palihan memiliki 9 pedukuhan
- Kalurahan Sindutan memiliki 7 pedukuhan
- Kalurahan Jangkaran memiliki 8 pedukuhan
- Kalurahan Glagah memiliki 9 kalurahan
C. Jumlah penduduk 7 kalurahan di wilayah kerja Puskesmas Temon II.
- Kalurahan Kebonrejo sebanya 1.482 jiwa
- Kalurahan Janten sebanyak 1.376 jiwa
- Kalurahan Karang Wuluh sebanyak 1.093 jiwa
- Kalurahan Palihan sebanyak 2.183 jiwa
- Kalurahan Sindutan sebanyak 2.292 jiwa
- Kalurahan Jangkaran sebanyak 2.033 jiwa
- Kalurahan Glagah sebanyak 2.961 jiwa
Total jumlah penduduk sebanyak 13.420 jiwa
Sumber : Profil Puskemas Temon II Th 2023


